Tag: board game
-
131. Adu Strategi dan Seru-seruan dengan Emco Tictac 4!
Mencari mainan seru yang bisa melatih strategi sekaligus bikin suasana makin seru? Emco Tictac 4 adalah pilihan yang pas! Mainan ini mirip dengan “catur Jawa,” di mana tugas utama pemain adalah menyusun 4 kotak sejajar secara vertikal, horizontal, atau diagonal. Tapi hati-hati! Lawan bisa membaca gerakanmu dan memblokir langkahmu. Serunya, setiap pertandingan jadi ajang adu strategi dan…